Quarter Life Projects atau QLP adalah startup nirlaba dengan misi menjadi support system bagi generasi Z selama masa quarter life crisis mereka. Sebagai sukarelawan di QLP, saya ditugaskan untuk membuat desain konten, desain poster webinar serta desain pendukung lainnya sesuai dengan kebutuhan brand.
Quarter Life Projects
Volunteer Graphic Designer
2021